Header website TND.png

Selamat Datang di Website Resmi Pengadilan Tata Usaha Negara Pangkalpinang

"Template Website ini merupakan standarisasi website untuk seluruh badan peradilan dibawah naungan Mahkamah Agung R.I"  

SELAMAT HARI PAHLAWAN

 

WhatsApp Image 2020-11-10 at 08.30.37 (7).jpeg

Pangkalpinang, Selasa 10 November 2020. Bertempat dihalaman PTUN Pangkalpinang di selenggarakan upacara peringatan Hari Pahlawan.Upacara dipimpin langsung oleh Ketua PTUN Pangkalpinang, Hujja Tuhaq. SH. MH. Pada kesempatan tersebut Ketua PTUN Pangkalpinang menyampaikan dalam amanatnya meskipun peringatan Hari Pahlawan diperingati di tengah masa pandemi covid, tentunya tidak mengurangi khidmat dan tidak kehilangan makna.Peringatan Hari Pahlawan tahun ini mengambil tema Pahlawanku Sepanjang Masa, yang merupakan satu bentuk penghargaan atas jasa para pahlawan, sebagaimana diungkapkan oleh Ir. Soekarno "Bangsa yang besar adalah Bangsa yang menghormati jasa pahlawannya".Upacara peringatan hari pahlawan di PTUN Pangkalpinang dilaksanakan dengan tetap mengacu pada protokol kesehatan.
(Humas PTUN Pangkalpinang) 

WhatsApp Image 2020-11-10 at 08.28.30 (9).jpeg

WhatsApp Image 2020-11-10 at 08.28.32 (4).jpeg

WhatsApp Image 2020-11-10 at 08.28.29 (6).jpeg

WhatsApp Image 2020-11-10 at 08.28.30 (8).jpeg

WhatsApp Image 2020-11-10 at 08.30.37 (6).jpeg  

WhatsApp Image 2020-11-10 at 08.58.59 (17).jpeg


#Badilmiltun
#Pengadilantun
#PTUN_Pangkalpinang
#PT_TUN_Medan
#Humas_PTUN_Pangkalpinang

HUT PTUN PANGKALPINANG KE-2

WhatsApp Image 2020-10-22 at 14.05.56.jpeg
Pangkalpinang, Kamis 22 Oktober 2020. PTUN Pangkalpinang menyelenggarakan peringatan HUT PTUN Pangkalpinang KE-2, dengan Tema " Sinergitas Aparatur Pengadilan Ditengah Pandemi Covid-19". Dalam kesempatan tersebut Ketua PTUN Pangkalpinang menyampaikan ucapan syukur bahwa Kantor PTUN Pangkalpinang yang baru berdiri 2 Tahun ini mampu menjawab tantangan di era Teknologi Informasi. Lebih lanjut Ketua PTUN Pangkalpinang berpesan kepada seluruh Aparatur Sipil Negara di PTUN Pangkalpinang tetap menjaga kesehatan mengingat pandemi Covid-19 belum berakhir, serta di akhir sambutan juga disampaikan tetap berdisiplin, jaga kekompakan guna mewujudkan PTUN Pangkalpinang menuju Wilayah Bebas Korupsi.Acara Peringatan HUT PTUN Pangkalpinang Ke-2, dilaksanakan dengan tetap mengacu pada pencegahan dan penyebaran covid-19.

(Humas PTUN Pangkalpinang)

WhatsApp Image 2020-10-22 at 14.04.14.jpeg

WhatsApp Image 2020-10-22 at 14.04.12.jpeg

WhatsApp Image 2020-10-22 at 14.04.13.jpeg

WhatsApp Image 2020-10-22 at 14.04.15.jpeg

WhatsApp Image 2020-10-22 at 14.04.17.jpeg

WhatsApp Image 2020-10-22 at 14.04.18 (1).jpeg

WhatsApp Image 2020-10-22 at 14.04.19.jpeg

WhatsApp Image 2020-10-22 at 14.04.20 (1).jpeg

Pelantikan dan Pengambilan Sumpah Jabatan Panitera dan Panmud Hukum PTUN Pangkalpinang

WhatsApp Image 2020-09-28 at 16.04.56.jpeg

Pangkalpinang - Senin, 28 September 2020, bertempat pada ruang sidang utama PTUN Pangkalpinang, dilaksanakan Pelantikan dan Pengambilan Sumpah Jabatan Panitera dan Panmud Hukum PTUN Pangkalpinang.
Adapun Panitera yang dilantik yaitu Ibu Asmanidar, S.H yang sebelumnya bertugas sebagai Panmud perkara pada PTUN Padang, dan Panmud Hukum yang dilantik yaitu Bapak Sri Sumirat, S.H., yang sebelumnya bertugas sebagai Panitera Pengganti pada PTUN Bengkulu.
Dalam sambutannya, Ketua PTUN Pangkalpinang menyampaikan yang pertama ucapan selamat kepada pejabat yang telah dilantik, serta yang kedua Ketua PTUN Pangkalpinang juga berpesan kepada Pejabat yang baru dilantik selalu memegang sumpah dan janji dalam melaksanakan tugas di bagian kepaniteraan, kemudian yang terakhir untuk selalu menjaga kekompakan dan kebersamaan di PTUN Pangkalpinang ini.
Acara Pelantikan dan Pengambilan sumpah jabatan ini dilaksanakan dengan tetap mengacu pada protokol pencegahan dan penyebaran covid-19.(Humas PTUN Pangkalpinang)

 

WhatsApp Image 2020-09-28 at 16.04.56.jpeg

WhatsApp Image 2020-09-28 at 16.03.46.jpeg

WhatsApp Image 2020-09-28 at 16.04.56 (1).jpeg

WhatsApp Image 2020-09-28 at 16.03.46 (2).jpeg

WhatsApp Image 2020-09-28 at 16.03.46 (3).jpeg

WhatsApp Image 2020-09-28 at 16.03.46 (1).jpeg

WhatsApp Image 2020-09-28 at 15.56.45.jpeg

WhatsApp Image 2020-09-28 at 15.56.41.jpeg

WhatsApp Image 2020-09-28 at 15.56.41 (1).jpeg  

WhatsApp Image 2020-09-28 at 15.56.40.jpeg


#Badilmiltun

#Pengadilantun
#PTUN_Pangkalpinang
#PT_TUN_Medan
#Humas_PTUN_Pangkalpinang

Pelayanan Prima, Putusan Berkualitas